Daputari lo kecamatan wawu kelurahan to Kota Surabaya

Berikut ini adalah daftar kecamatan dan kelurahan/desa di Kota Surabaya, Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Kota Surabaya memiliki 31 kecamatan dan 154 kelurahan (dari total 666 kecamatan, 777 kelurahan, dan 7.724 desa di Jawa Timur). Pada tahun 2017, jumlah penduduk 2.827.892 jiwa dan luas wilayah 350,54 km² dan tingkat kepadatan penduduk sebesar 8.067 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kota Surabaya adalah sebagai berikut;

Kode
Kemendagri
KecamatanJumlah
Kelurahan
Daftar
Kelurahan
35.78.28Asem Rowo3
35.78.19Benowo4
35.78.13Bubutan5
35.78.29Bulak4
35.78.21Dukuh Pakis4
35.78.22Gayungan4
35.78.07Genteng5
35.78.08Gubeng6
35.78.25Gunung Anyar4
35.78.23Jambangan4
35.78.01Karangpilang4
35.78.17Kenjeran4
35.78.15Krembangan5
35.78.18Lakarsantri6
35.78.26Mulyorejo6
35.78.12Pabean Cantian5
35.78.30Pakal4
35.78.03Rungkut6
35.78.31Sambikerep4
35.78.06Sawahan6
35.78.16Semampir5
35.78.11Simokerto5
35.78.09Sukolilo7
35.78.27Sukomanunggal6
35.78.10Tambaksari8
35.78.14Tandes6
35.78.05Tegalsari5
35.78.24Tenggilis Mejoyo4
35.78.20Wiyung4
35.78.02Wonocolo5
35.78.04Wonokromo6
TOTAL154

Referensi

Bilohi olo

Pranala luar