Bandar Udara Internasional Almaty

bandar udara di Kazakhstan

Bandar Udara Internasional Almaty (bahasa Kazakh: 'Халықаралық Алматы Әуежайы', bahasa Rusia: Международный Аэропорт Алматы) (IATA: ALAICAO: UAAA) adalah bandar udara internasional terbesar di Kazakhstan. Bandar udara ini berlokasi kira-kira 18 kilometer (11 mi) dari pusat kota Almaty, kota terbesar dan ibu kota komersial di negara tersebut. Bandar udara Almaty menampung separuh dari pergerakan penumpang dan 68% pergerakan kargo yang masuk ke Kazakhstan.[3] Pada tahun 2012 bandar udara ini menanggani penumpang sejumlah 4.003.004, termasuk 1.997.570 penumpang yang tiba, dan 2.005.434 penumpang yang berangkat.[2]

Bandar Udara Internasional Almaty

Халықаралық Алматы Әуежайы

Международный Аэропорт Алматы
Informasi
JenisPublic
PemilikJSC Almaty International Airport
MelayaniAlmaty
LokasiAlmaty, Kazakhstan
Maskapai penghubung
Ketinggian dpl681 mdpl
Situs webwww.en.alaport.com
Peta
UAAA di Kazakhstan
UAAA
UAAA
Lokasi bandar udara di Kazakhstan
Landasan pacu
ArahPanjangPermukaan
mkaki
05R/23L4,39714Aspal
05L/23R[1]4,50015Konsentrat
Statistik (2011)
Penumpang[2]3,665,538

Pemilik dan manajemen

Almaty International Airport JSC dimiliki 100% oleh Venus Airport Investments B.V.,[4] sebuah perusahaan yang terdaftar di Amsterdam.

  • Aibol (Aybol) Anuaruly Bekmukhambetov, Presiden dan Direktur[5]
  • Bakhtiyer Kadyrov, Wakil Presiden Bidang Keuangan
  • E. L. Eliseeva, Pimpinan Departemen Analisis Ekonomi dan Finansial
  • Akzholtayev Murat Serikuly, Kepala Sistem Otomatis - Layanan Terminal
  • Nurimanov Sagdat Yerikbekuly, Kepala Pos Pertolongan Pertama
  • Anuar Saydenov,[6] anggota Dewan Direksi, Direktur Independen Perusahaan
  • Diyar Kanashev, anggota Dewan Direksi

Referensi

Pranala luar


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianJepangYandexDuckDuckGoKleopatraBerkas:Youtube logo.pngIndonesiaFacebookBaratKevin Sanjaya SukamuljoDaftar film Indonesia tahun 2024Aaliyah MassaidMahalini RaharjaXNXXPeristiwa RengasdengklokAhmad LuthfiPancasilaAdjie MassaidKesultanan DemakSyahrul Yasin LimpoCerezo OsakaGoogle TerjemahanBoti (bahasa gaul)Club Atlético de MadridProklamasi Kemerdekaan IndonesiaVina: Sebelum 7 HariPrabowo SubiantoTwitterAdi Vivid Agustiadi BachtiarKerusuhan Mei 1998Alan WalkerPrayogo PangestuMasjid Baiturrahman Banda AcehHong KongLambang negara IndonesiaDaftar film Indonesia terlaris sepanjang masaSoekarnoB. J. Habibie