Daftar Wakil Wali Kota Gunungsitoli

Wali Kota dalam tugas pemerintahannya dibantu oleh wakil kepala daerah dengan posisi kedua sebagai pendamping Wali Kota yang umumnya disebut Wakil Wali Kota. Wakil Wali Kota Gunungsitoli merupakan seorang politisi yang terpilih secara demokratis melalui pemilihan umum secara langsung oleh rakyat yang digelar setiap lima tahun sekali. Posisi ini pertama kali dibentuk pada tahun 2011 dengan pejabat pertamanya adalah Aroni Zendratö.

Wakil Wali Kota Gunungsitoli
Petahana
Lowong

sejak 9 Januari 2024
Masa jabatan5 tahun dan dapat dipilih kembali untuk satu kali masa jabatan
Pejabat perdanaAroni Zendratö
Dibentuk13 April 2011; 13 tahun lalu (2011-04-13)
Situs webSitus web resmi

Daftar

No.Wakil Wali KotaAwal MenjabatAkhir MenjabatPeriodeWali KotaKet.
1 Drs.
Aroni Zendratö
13 April 201113 April 20161
(2011)
Drs.
Martinus Lase,
M.S.P.
[1]
lowong13 April 201622 April 2016
Drs.
Edison Ziliwu
M.M., M.Si.
(Plh.)
Masa transisi.[2]
2 Sowa'a Laoli,
S.E., M.Si.
22 April 201622 April 20212
(2015)
Ir.
Lakhomizaro Zebua
Periode Pertama[3]
26 April 20219 Januari 20243
(2020)
Periode Kedua[4]
lowong9 Januari 2024SekarangSowa'a Laoli
S.E., M.Si.


Lihat Pula

Referensi


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianJepangYandexDuckDuckGoKleopatraBerkas:Youtube logo.pngIndonesiaFacebookBaratKevin Sanjaya SukamuljoDaftar film Indonesia tahun 2024Aaliyah MassaidMahalini RaharjaXNXXPeristiwa RengasdengklokAhmad LuthfiPancasilaAdjie MassaidKesultanan DemakSyahrul Yasin LimpoCerezo OsakaGoogle TerjemahanBoti (bahasa gaul)Club Atlético de MadridProklamasi Kemerdekaan IndonesiaVina: Sebelum 7 HariPrabowo SubiantoTwitterAdi Vivid Agustiadi BachtiarKerusuhan Mei 1998Alan WalkerPrayogo PangestuMasjid Baiturrahman Banda AcehHong KongLambang negara IndonesiaDaftar film Indonesia terlaris sepanjang masaSoekarnoB. J. Habibie