Ferrari F399

Mobil balap Formula Satu


(Pelajari cara dan kapan saatnya untuk menghapus pesan templat ini)

Ferrari F399 merupakan sebuah mobil balap Formula Satu yang dirancang oleh tim Scuderia Ferrari untuk musim balap F1 1999.[2] Perancang mobil ini adalah Ross Brawn dan Rory Byrne. Lewat mobil ini, tim Ferrari sukses menjadi juara dunia konstruktor untuk yang pertama kalinya sejak musim 1983. Sementara itu, dengan cederanya Michael Schumacher akibat kecelakaan di Inggris, Eddie Irvine tampil secara mengejutkan menjadi penantang gelar juara dunia.

Ferrari F399
Eddie Irvine mengendarai Ferrari F399 di Grand Prix Kanada 1999.
KategoriFormula Satu
KonstruktorFerrari
PerancangRoss Brawn (Direktur Teknik)
Rory Byrne (Kepala Desainer)
Giorgio Ascanelli (Kepala R&D)
Aldo Costa (Kepala Desain Sasia)
Marco Fainello (Kepala Dinamika Kendaraan)
Willem Toet (Kepala Aerodinamika)
Nikolas Tombazis (Kepala Ahli Aerodinamika)
Paolo Martinelli
(Direktur Teknik Mesin)
Gilles Simon
(Kepala Desainer Mesin)
PendahuluF300
PenerusF1-2000
Spesifikasi teknis
Sasiscarbon-fibre and honeycomb composite structure
Suspensi (depan)double wishbones, pushrod
Suspensi (belakang)double wishbones, pushrod
MesinFerrari Tipo 048/B/C 80-degree V10
TransmisiFerrari seven-speed longitudinal sequential semi-automatic
Tenaga790 hp @ 16,300 rpm [1]
Bahan bakarShell
BanBridgestone
Sejarah kompetisi
Tim pemakaiScuderia Ferrari Marlboro
Pembalap3. Jerman Michael Schumacher
3. Finlandia Mika Salo
4. Britania Raya Eddie Irvine
DebutGrand Prix Australia 1999
LombaMenangPodiumPoleF.Lap
1661736
Gelar konstruktor1 (1999)
Gelar pembalap0


Eddie Irvine dengan Ferrari F399.

Referensi

Diperoleh dari "https:https://www.search.com.vn/wiki/index.php?lang=id&q=Ferrari_F399&oldid=23878138"
🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianJepangYandexDuckDuckGoKleopatraBerkas:Youtube logo.pngIndonesiaFacebookBaratKevin Sanjaya SukamuljoDaftar film Indonesia tahun 2024Aaliyah MassaidMahalini RaharjaXNXXPeristiwa RengasdengklokAhmad LuthfiPancasilaAdjie MassaidKesultanan DemakSyahrul Yasin LimpoCerezo OsakaGoogle TerjemahanBoti (bahasa gaul)Club Atlético de MadridProklamasi Kemerdekaan IndonesiaVina: Sebelum 7 HariPrabowo SubiantoTwitterAdi Vivid Agustiadi BachtiarKerusuhan Mei 1998Alan WalkerPrayogo PangestuMasjid Baiturrahman Banda AcehHong KongLambang negara IndonesiaDaftar film Indonesia terlaris sepanjang masaSoekarnoB. J. Habibie