Lockheed L-1049 Super Constellation

Lockheed L-1049 Super Constellation adalah pesawat sayap rendah (low wing) Amerika, anggota dari pesawat Lockheed Constellation. L-1049 adalah respon Lockheed terhadap keberhasilan pesawat Douglas DC-6, pertama kali terbang pada tahun 1950.

Lockheed L-1049 Super Constellation


Nordair L-1049H
TipePesawat terbang
PerancangClarence Johnson
Terbang perdana14 Juli 1951
StatusDipensiunkan
Pengguna utamaEastern Air Lines
Trans World Airlines
Tahun produksi1951-1958
Jumlah produksi259 (komersil)
320 (militer)
Acuan dasarLockheed L-049 Constellation
VarianLockheed C-121 Constellation
Lockheed EC-121 Warning Star

Pesawat juga diproduksi untuk Angkatan Laut Amerika Serikat dan Angkatan Udara Amerika Serikat sebagai transportasi dan pesawat AWACS.

Referensi

  • Breffort, Dominique. Lockheed Constellation: from Excalibur to Starliner Civilian and Military Variants. Paris: Histoire and Collecions, 2006. Print. ISBN 2-915239-62-2

Pranala luar

  • Lockheed Constellation Survivors - A website that explains information and whereabouts of surviving Constellations of all variants, including the Super Constellation.


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianJepangYandexDuckDuckGoKleopatraBerkas:Youtube logo.pngIndonesiaFacebookBaratKevin Sanjaya SukamuljoDaftar film Indonesia tahun 2024Aaliyah MassaidMahalini RaharjaXNXXPeristiwa RengasdengklokAhmad LuthfiPancasilaAdjie MassaidKesultanan DemakSyahrul Yasin LimpoCerezo OsakaGoogle TerjemahanBoti (bahasa gaul)Club Atlético de MadridProklamasi Kemerdekaan IndonesiaVina: Sebelum 7 HariPrabowo SubiantoTwitterAdi Vivid Agustiadi BachtiarKerusuhan Mei 1998Alan WalkerPrayogo PangestuMasjid Baiturrahman Banda AcehHong KongLambang negara IndonesiaDaftar film Indonesia terlaris sepanjang masaSoekarnoB. J. Habibie