Monooksigenase

Monooksigenase adalah enzim yang menggabungkan satu gugus hidroksil ke dalam substrat melalui berbagai jalur metabolisme. Pada reaksi ini, dua atom dioksigen direduksi menjadi satu gugus hidroksil dan satu molekul H2O oleh oksidasi bersamaan NAD(P)H.[1][2]

Klasifikasi

Diklasifikasikan sebagai enzim Oksidoreduktase yang mengkatalisis transfer elektron.

Struktur

2XDO2XYO2Y6R

Protein manusia yang mengandung domain ini

COQ6; CYP450; MICAL1; MICAL2; MICAL2PV1; MICAL2PV2; MICAL3;

Referensi

Artikel ini memuat teks dari domain publik Pfam and InterPro IPR002938