Organisisme

Organisisme adalah pandangan filosofis yang meyakini bahwa alam semesta dan berbagai komponennya (termasuk masyarakat manusia) sepatutnya dianggap "hidup" dan "teratur", seperti halnya organisme hidup.[1][2] Ciri penting dari pandangan ini adalah gagasan bahwa unsur-unsur organistik bukanlah "hal-hal" yang diam, tetapi merupakan komponen yang dinamis dan merupakan dari suatu sistem menyeluruh yang selalu berubah.

Banyak pakar yang meyakini bahwa Athena Kuno merupakan tempat asal aliran organisme. Pada abad ke-4 SM, Plato menjadi salah satu filsuf pertama yang menganggap alam semesta sebagai yang-ada yang hidup dan cerdas, seperti yang ia kemukakan dalam Philebus dan kemudian dalam Republik dan Theatetus.[3]

Referensi


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianJepangYandexDuckDuckGoKleopatraBerkas:Youtube logo.pngIndonesiaFacebookBaratKevin Sanjaya SukamuljoDaftar film Indonesia tahun 2024Aaliyah MassaidMahalini RaharjaXNXXPeristiwa RengasdengklokAhmad LuthfiPancasilaAdjie MassaidKesultanan DemakSyahrul Yasin LimpoCerezo OsakaGoogle TerjemahanBoti (bahasa gaul)Club Atlético de MadridProklamasi Kemerdekaan IndonesiaVina: Sebelum 7 HariPrabowo SubiantoTwitterAdi Vivid Agustiadi BachtiarKerusuhan Mei 1998Alan WalkerPrayogo PangestuMasjid Baiturrahman Banda AcehHong KongLambang negara IndonesiaDaftar film Indonesia terlaris sepanjang masaSoekarnoB. J. Habibie