Pantai Papuma

pantai di Indonesia

Pantai Papuma adalah sebuah pantai yang menjadi tempat wisata di Kabupaten Jember, Provinsi Jawa Timur, Indonesia.[1]Nama Papuma[2] sendiri sebenarnya adalah sebuah singkatan dari “Pasir Putih Malikan.

Sunset Papuma Beach (2017)

Pantai papuma berada di Desa Lojejer, Kecamatan Wuluhan, Kabupaten Jember. Pantai papuma adalah salah satu pantai yang cukup populer dan terkenal di Jember. Walaupun jarak sekitar 40 kilometer cukup jauh dari pusat kota Jember. Namun, keindahan pasir putih Malikan ini cukup eksotis dan mampu menarik perhatian wisatawan lokal hingga mancanegara untuk datang kesana.

Sejarah

Pantai Papuma mulai dibuka secara resmi sejak tahun 1994, namun pada tahun 1998 wisata pantai di Jember yang ini baru mulai ramai dikunjungi oleh wisatawan.

Menurut sejarah, dulu pada zaman penjajahan Jepang hutan yang ada di sekitar pantai Papuma ini dijadikan sebagai markas dan benteng Jepang ketika perang.

Referensi

Pranala luar

Pantai Papuma Jember


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianJepangYandexDuckDuckGoKleopatraBerkas:Youtube logo.pngIndonesiaFacebookBaratKevin Sanjaya SukamuljoDaftar film Indonesia tahun 2024Aaliyah MassaidMahalini RaharjaXNXXPeristiwa RengasdengklokAhmad LuthfiPancasilaAdjie MassaidKesultanan DemakSyahrul Yasin LimpoCerezo OsakaGoogle TerjemahanBoti (bahasa gaul)Club Atlético de MadridProklamasi Kemerdekaan IndonesiaVina: Sebelum 7 HariPrabowo SubiantoTwitterAdi Vivid Agustiadi BachtiarKerusuhan Mei 1998Alan WalkerPrayogo PangestuMasjid Baiturrahman Banda AcehHong KongLambang negara IndonesiaDaftar film Indonesia terlaris sepanjang masaSoekarnoB. J. Habibie