Zoe Kazan

pemeran perempuan asal Amerika Serikat

Zoe Swicord Kazan (lahir tanggal 9 September 1983[1][2][3]) merupakan seorang aktris dan pemain teater. Ia pertama kali berperan dalam film Swordswallowers and Thin Men (2003) dan berperan dalam beberapa film seperti The Savages (2007), Revolutionary Road (2008) dan It's Complicated (2009). Ia berperan sebagai aktris dalam film happythankyoumoreplease (2010), Meek's Cutoff (2010) dan Ruby Sparks (2012), menulis naskah. Pada tahun 2014, ia berperan dalam film What If dan miniseri HBO Olive Kitteridge, di mana ia mendapatkan nominasi penghargaan Emmy. Pada tahun 2017, ia berperan sebagai Emily Gardner dalam film The Big Sick. Ia juga berakting dalam produksi teater Broadway.

Zoe Kazan
Kazan di acara pemutaran film The F Word tahun 2014
LahirZoe Swicord Kazan
9 September 1983 (umur 40)
Los Angeles, California, Amerika Serikat
PendidikanBachelor of Arts
AlmamaterUniversitas Yale
PekerjaanAktris, pemain teater
Tahun aktif2003–sekarang
PasanganPaul Dano (2007–sekarang)
Orang tuaRobin Swicord
Nicholas Kazan
KerabatMaya Kazan (saudara)
Elia Kazan (kakek dari ayah)
Molly Kazan (nenek dari ayah)
IMDB: nm1443740 Allocine: 188721 Allmovie: p515446 IBDB: 473891
Twitter: zoeinthecities Instagram: zoe.kazan

Latar belakang

Lahir di Los Angeles, ia merupakan putri dari penulis naskah Nicholas Kazan dan Robin Swicord. Ia merupakan cucu dari sutradara film serta teater Elia Kazan dan pemain teater Molly Kazan (née Thacher).[4]

Ia lulus dari Wildwood School, Windward School dan Marlborough School, yang berlokasi di Hancock Park, Los Angeles. Ia melanjutkan pendidikannya di Universitas Yale, di mana ia merupakan anggota dari Manuscript Society, lulus tahun 2005 dengan gelar Bachelor of Arts untuk teater.[5]

Ia berpacaran dengan aktor Paul Dano sejak 2007.[6][7]

Filmografi

Film

TahunFilmPeranCatatan
2003Swordswallowers and Thin MenSamantha
2007The SavagesSiswa
2007FractureMona
2007In the Valley of ElahAngie
2008AugustGal Employee
2008Me and Orson WellesGretta Adler
2008Revolutionary RoadMaureen Grube
2009The Exploding GirlIvy
2009The Private Lives of Pippa LeeGrace Lee
2009I Hate Valentine's DayTammy Greenwood
2009It's ComplicatedGabby Adler
2010happythankyoumorepleaseMary Catherine
2010Meek's CutoffMillie Gately
2012Ruby SparksRubySebagai penulis naskah
2013Some Girl(s)Reggie
2013The Pretty OneLaurel/Audrey
2013The F Word (What If)Chantry
2014In Your EyesRebecca Porter
2015Our Brand Is CrisisLeBlanc
2016My Blind BrotherFrancie
2016The MonsterKathy
2017The Big SickEmily
2018WildlifeN/APenulis naskah

Televisi

TahunJudulPeranCatatan
2007MediumIzzyEpisode: "The Boy Next Door"
2008SpeechlessGadis #2Dokumenter
2008After IraqDiri sendiriDokumenter
2010Bored to DeathNina4 episode
2011Showing UpDiri sendiriDokumenter
2014Olive KitteridgeDenise Thibodeau2 episode
2017The DeuceAndrea
2018The Ballad of Buster Scruggs

Teater

List of theatre credits
TahunJudulPeranLokasiCatatan
2006The Prime of Miss Jean BrodieSandyAcorn Theatre[8]
2007100 Saints You Should KnowAbbyPlaywrights Horizons[9]
2007Things We WantStellaAcorn Theatre[10]
2008Come Back, Little ShebaMarieBiltmore Theatre[11]
2008The SeagullMashaWalter Kerr Theatre[12]
2009Absalom----Actors Theatre of Louisville[13]
2010A Behanding in SpokaneMarilynGerald Schoenfeld Theatre[14]
2010Angels in AmericaHarper PittSignature Theatre[15]
2011We Live Here----Manhattan Theater Club[16]
2013CliveJoanneAcorn Theatre[17]
2014Trudy and Max in Love----South Coast Repertory[18]
2014When We Were Young and UnafraidMary AnneManhattan Theater Club[19]
2016Love Love LoveRoseRoundabout Theatre[20]

Referensi

Pranala luar


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianJepangYandexDuckDuckGoKleopatraBerkas:Youtube logo.pngIndonesiaFacebookBaratKevin Sanjaya SukamuljoDaftar film Indonesia tahun 2024Aaliyah MassaidMahalini RaharjaXNXXPeristiwa RengasdengklokAhmad LuthfiPancasilaAdjie MassaidKesultanan DemakSyahrul Yasin LimpoCerezo OsakaGoogle TerjemahanBoti (bahasa gaul)Club Atlético de MadridProklamasi Kemerdekaan IndonesiaVina: Sebelum 7 HariPrabowo SubiantoTwitterAdi Vivid Agustiadi BachtiarKerusuhan Mei 1998Alan WalkerPrayogo PangestuMasjid Baiturrahman Banda AcehHong KongLambang negara IndonesiaDaftar film Indonesia terlaris sepanjang masaSoekarnoB. J. Habibie