Lompat ke isi

Cladoxylopsida

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Cladoxylopsida
Taksonomi
SuperkerajaanEukaryota
KerajaanPlantae
SubkerajaanViridiplantae
InfrakerajaanStreptophyta
SuperdivisiEmbryophyta
DivisiTracheophyta
SubfilumEuphyllophyta
DivisiMonilophyta
KelasCladoxylopsida
Ordo
  • †Cladoxylales
  • †Hyeniales
  • †Iridopteridales
  • †Pseudosporochnales
  • ?†Foozia

Cladoxylopsida adalah sekelompok tumbuhan yang hanya dikenali dari fosil-fosilnya dan dianggap sebagai moyang dari tumbuhan paku sejati dan paku ekor kuda.

Secara morfologi, sebagaimana tertampak pada kesan fosilnya, bentuknya ditopang satu pokok utama dengan bagian puncak beberapa cabang terbentuk. Fosil-fosilnya berasal dari kala Devon Tengah sampai awal zaman Karbon, kebanyakan hanya berupa cetakan batang.

Cladoxylopsida terdiri dari dua bangsa (ordo, lihat taxobox). Ordo Hyeniales digabung dengan Pseudosporochnales.[1]

Fosil-fosil Wattieza menunjukkan bahwa wujudnya berupa pohon dengan penemuan pertama terjadi tahun 2007.

Rujukansunting sumber

Media terkait Cladoxylopsida di Wikimedia Commons

🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianJepangYandexDuckDuckGoKleopatraBerkas:Youtube logo.pngIndonesiaFacebookBaratKevin Sanjaya SukamuljoDaftar film Indonesia tahun 2024Aaliyah MassaidMahalini RaharjaXNXXPeristiwa RengasdengklokAhmad LuthfiPancasilaAdjie MassaidKesultanan DemakSyahrul Yasin LimpoCerezo OsakaGoogle TerjemahanBoti (bahasa gaul)Club Atlético de MadridProklamasi Kemerdekaan IndonesiaVina: Sebelum 7 HariPrabowo SubiantoTwitterAdi Vivid Agustiadi BachtiarKerusuhan Mei 1998Alan WalkerPrayogo PangestuMasjid Baiturrahman Banda AcehHong KongLambang negara IndonesiaDaftar film Indonesia terlaris sepanjang masaSoekarnoB. J. Habibie