Material mikropori

Material mikropori adalah material yang mengandung pori-pori dengan diameter kurang dari 2 nm. Contoh material mikropori misalnya zeolit dan kerangka logam-organik.

Material berpori diklasifikasikan menjadi beberapa jenis berdasarkan ukurannya. Rekomendasi dari panel yang diadakan oleh Persatuan Internasional Kimia Murni dan Terapan (IUPAC) adalah:[1]

Mikropori dapat didefinisikan secara berbeda dalam konteks lain. Misalnya dalam konteks agregasi berpori seperti tanah, mikropori didefinisikan sebagai rongga dengan ukuran kurang dari 30 μm.[2]

Referensi


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianJepangYandexDuckDuckGoKleopatraBerkas:Youtube logo.pngIndonesiaFacebookBaratKevin Sanjaya SukamuljoDaftar film Indonesia tahun 2024Aaliyah MassaidMahalini RaharjaXNXXPeristiwa RengasdengklokAhmad LuthfiPancasilaAdjie MassaidKesultanan DemakSyahrul Yasin LimpoCerezo OsakaGoogle TerjemahanBoti (bahasa gaul)Club Atlético de MadridProklamasi Kemerdekaan IndonesiaVina: Sebelum 7 HariPrabowo SubiantoTwitterAdi Vivid Agustiadi BachtiarKerusuhan Mei 1998Alan WalkerPrayogo PangestuMasjid Baiturrahman Banda AcehHong KongLambang negara IndonesiaDaftar film Indonesia terlaris sepanjang masaSoekarnoB. J. Habibie