Lompat ke isi

Mazmur 62

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Mazmur 62 (Penomoran Septuaginta: Mazmur 61) adalah sebuah mazmur dalam bagian ke-2 Kitab Mazmur di Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama dalam Alkitab Kristen. Digubah oleh Daud.[1][2]

Tekssunting sumber

Ayat 13sunting sumber

dan daripada-Mu juga kasih setia, ya Tuhan; sebab Engkau membalas setiap orang menurut perbuatannya.[3]

Dikutip oleh rasul Paulus dalam suratnya kepada jemaat di Romapasal 2:6. Tersirat dalam Amsal 24:12.

Tradisi Yahudisunting sumber

  • Mazmur ini mengingatkan bahwa mengandalkan kekuatan sendiri menurunkan kepercayaan terhadap Tuhan.[4]

Penomoran ayatsunting sumber

Dalam Alkitab Indonesia, mazmur ini terdiri dari 13 ayat, di mana ayat 1 adalah pengantar "Untuk pemimpin biduan. Menurut: Yedutun. Mazmur Daud." (versi Terjemahan Baru dari Lembaga Alkitab Indonesia). Dalam Alkitab Inggris, kalimat pengantar ini tidak diberi nomor ayat, sehingga seluruhnya hanya ada 12 ayat, di mana ayat 1 bahasa Inggris sama dengan ayat 2 bahasa Indonesia dan seterusnya.

Lihat pulasunting sumber

Referensisunting sumber

Pranala luarsunting sumber

🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianJepangYandexDuckDuckGoKleopatraBerkas:Youtube logo.pngIndonesiaFacebookBaratKevin Sanjaya SukamuljoDaftar film Indonesia tahun 2024Aaliyah MassaidMahalini RaharjaXNXXPeristiwa RengasdengklokAhmad LuthfiPancasilaAdjie MassaidKesultanan DemakSyahrul Yasin LimpoCerezo OsakaGoogle TerjemahanBoti (bahasa gaul)Club Atlético de MadridProklamasi Kemerdekaan IndonesiaVina: Sebelum 7 HariPrabowo SubiantoTwitterAdi Vivid Agustiadi BachtiarKerusuhan Mei 1998Alan WalkerPrayogo PangestuMasjid Baiturrahman Banda AcehHong KongLambang negara IndonesiaDaftar film Indonesia terlaris sepanjang masaSoekarnoB. J. Habibie