Lompat ke isi

Primelephas

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Primelephas
Rentang fosil: Miosen - Pliosen
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:
Filum:
Kelas:
Ordo:
Famili:
Genus:
Primelephas

Maglio 1970

Primelephas adalah genus dari familia Elephantidae yang hidup dari masa Miosen hingga Pliosen. Genus ini diduga merupakan nenek moyang bersama mammoth dengan genera Loxodonta (gajah afrika) dan Elephas (gajah asia) yang berhubungan erat,mereka diperkirakan terpisah sekitar empat hingga enam juta tahun yang lalu.[1] Tidak seperti gajah, spesies dalam genus ini memiliki empat taring. Spesies tipe Primelephas, yaitu Primelephas gomphotheroides, dideskripsikan oleh Vincent Maglio pada tahun 1970. Primelephas korotorensis adalah satu-satunya spesies lain yang telah dimasukkan ke dalam genus ini.

Referensisunting sumber


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianJepangYandexDuckDuckGoKleopatraBerkas:Youtube logo.pngIndonesiaFacebookBaratKevin Sanjaya SukamuljoDaftar film Indonesia tahun 2024Aaliyah MassaidMahalini RaharjaXNXXPeristiwa RengasdengklokAhmad LuthfiPancasilaAdjie MassaidKesultanan DemakSyahrul Yasin LimpoCerezo OsakaGoogle TerjemahanBoti (bahasa gaul)Club Atlético de MadridProklamasi Kemerdekaan IndonesiaVina: Sebelum 7 HariPrabowo SubiantoTwitterAdi Vivid Agustiadi BachtiarKerusuhan Mei 1998Alan WalkerPrayogo PangestuMasjid Baiturrahman Banda AcehHong KongLambang negara IndonesiaDaftar film Indonesia terlaris sepanjang masaSoekarnoB. J. Habibie