Barisan Demokrat

partai politik di Siprus

Koalisi Demokratis (Siprus) atau Δημοκρατικός Συναγερμός (Demokratikos Sunagermos) adalah sebuah partai politik di Siprus. Partai itu dibentuk pada tahun 1976. Partai itu dibentuk oleh Glafkos Klerides (bahasa Yunani: Γλαύκος Κληρίδης). Pemimpin partai adalah Nikos Anastasiadhis. Organisasi pemuda partai ialah NEDISY.

Dalam pemilihan umum 2006, partai itu meraih 127.776 suara (30.3%, 18 kursi). Pada pemilihan umum kepresidenan 2002, Glafkos Klerides — sang kandidat partai — meraih 160.724 suara (38.8%). Partai itu memiliki 2 kursi di Parlemen Eropa.

Pranala luar

🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianKejuaraan Eropa UEFA 2024KleopatraDuckDuckGoIduladhaTaqabbalallahu minna wa minkumJepangMinal 'Aidin wal-FaizinPeringkat Dunia FIFAKejuaraan Eropa UEFADavina KaramoyAhmad LuthfiTijjani ReijndersIndonesiaSunjaya Purwadi SastraRumaniaKurban (Islam)Dompet elektronikFacebookKejuaraan Eropa UEFA 2020Hari TasyrikYouTubeDaftar film Indonesia tahun 2024Joko AnwarTino KarnoAurélie MoeremansKualifikasi Piala Dunia FIFA 2026 (AFC)Hati SuhitaPembunuhan Muhammad Rizky Rudiana dan Vina Dewi ArsitaSapiKevin DiksCopa América 2024Lempar jamrahXNXXYandexMichelle ZiudithGoogle TerjemahanBen Sumadiwiria