Nurken Abdirov

Nurken Abdirovich Abdirov (bahasa Kazakh: Núrken Ábdirov, bahasa Rusia: Нуркен Абдирович Абдиров; 9 Agustus 1919 – 19 Desember 1942) adalah seorang pilot Kazakh yang bertugas untuk Uni Soviet pada Perang Dunia II. Ia tewas dalam Pertempuran Stalingrad.[1][2]

Nurken Abdirov
Lahir9 August 1919
Karaganda, Wilayah Otonomi Alash (sekarang Kazakhstan)
Meninggal19 Desember 1942(1942-12-19) (umur 23)
Stalingrad, SFSR Rusia, Uni Soviet
Pengabdian Uni Soviet
Dinas/cabangAngkatan Udara Uni Soviet
Lama dinas1940 – 1942
PangkatSersan
Perang/pertempuranPerang Dunia II
PenghargaanPahlawan Uni Soviet

Referensi