Relawan Perjuangan Demokrasi

(Dialihkan dari Repdem)

Relawan Perjuangan Demokrasi (disingkat Repdem) adalah organisasi sayap dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan. Organisasi ini menjadi wadah bagi kader muda partai untuk menyalurkan aspirasi dan intelektualitas mereka.

Tanggal pendirian3 Desember 2004[1]
TipeNGO
Kantor pusatJl. Kyai Haji Abdullah Syafi'i No.55, RT.5/RW.2, Manggarai Sel., Kec. Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Lokasi
  • Indonesia
Wilayah layanan
Indonesia
Bahasa resmi
Indonesia
Ketua Umum DPN
Wanto Sugito
Situs webSitus web resmi

Sejarah Organisasi

Relawan Perjuangan Demokrasi (Repdem) dideklarasikan oleh 52 aktivis berdasarkan kebersamaan dalam cita-cita membangun dan membesarkan PDI Perjuangan untuk memperjuangkan kedaulatan rakyat. Salah seorang dari mereka adalah mantan Ketua Umum Partai Rakyat Demokratik (PRD) Budiman Sudjatmiko.[1][2]

Lihat pula

Referensi


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianKejuaraan Eropa UEFA 2024KleopatraDuckDuckGoIduladhaTaqabbalallahu minna wa minkumJepangMinal 'Aidin wal-FaizinPeringkat Dunia FIFAKejuaraan Eropa UEFADavina KaramoyAhmad LuthfiTijjani ReijndersIndonesiaSunjaya Purwadi SastraRumaniaKurban (Islam)Dompet elektronikFacebookKejuaraan Eropa UEFA 2020Hari TasyrikYouTubeDaftar film Indonesia tahun 2024Joko AnwarTino KarnoAurélie MoeremansKualifikasi Piala Dunia FIFA 2026 (AFC)Hati SuhitaPembunuhan Muhammad Rizky Rudiana dan Vina Dewi ArsitaSapiKevin DiksCopa América 2024Lempar jamrahXNXXYandexMichelle ZiudithGoogle TerjemahanBen Sumadiwiria