Bambangan cokelat

spesies burung
Bambangan coklat
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:
Filum:
Kelas:
Ordo:
Famili:
Genus:
Ixobrychus
Spesies:
I. eurhythmus
Nama binomial
Ixobrychus eurhythmus
Swinhoe, 1873

Bambangan coklat (bahasa Latin = Ixobrychus eurhythmus) adalah spesies burung dari keluarga Ardeidae, dari genus Ixobrychus.Burung ini merupakan jenis burung pemakan ikan, katak, jengkerik, serangga air yang memiliki habitat di rumpun buluh, sawah, rawa-rawa berumput.

Karakteristik

Bambangan coklat jantan ditandai dengan warna coklat pada sisi kepala dan bagian atasnya dengan garis kehitaman di tengah. Bulu pada sayap atasnya berwarna kekuning-kuningan yang kontras dengan bagian atasnya. Adapun bulu terbangnya berwarna abu-abu tua dengan corak berwarna kecoklatan di lekukan sayapnya.[1]

Pada bambangan coklat betina, bagian atas dan bulu sayapnya memiliki bintik-bintik halus berwarna putih. Sementara itu, bulu terbang dan ekornya berwarna abu-abu kehitaman[1]

Penyebaran

  • Migran: Asia tenggara, Filipina, Indonesia, Sumatra, Kalimantan, Jawa, Sulawesi

Referensi


🔥 Top keywords: Halaman UtamaIstimewa:PencarianKejuaraan Eropa UEFA 2024KleopatraDuckDuckGoIduladhaTaqabbalallahu minna wa minkumJepangMinal 'Aidin wal-FaizinPeringkat Dunia FIFAKejuaraan Eropa UEFADavina KaramoyAhmad LuthfiTijjani ReijndersIndonesiaSunjaya Purwadi SastraRumaniaKurban (Islam)Dompet elektronikFacebookKejuaraan Eropa UEFA 2020Hari TasyrikYouTubeDaftar film Indonesia tahun 2024Joko AnwarTino KarnoAurélie MoeremansKualifikasi Piala Dunia FIFA 2026 (AFC)Hati SuhitaPembunuhan Muhammad Rizky Rudiana dan Vina Dewi ArsitaSapiKevin DiksCopa América 2024Lempar jamrahXNXXYandexMichelle ZiudithGoogle TerjemahanBen Sumadiwiria