Cornwall

county historis di Inggris; bangsa Keltik

Cornwall (bahasa Kernowek: Kernow) merupakan salah satu county di Inggris. County ini terletak di Inggris bagian barat daya. County ini memiliki luas wilayah 3.563 km². County ini memiliki jumlah penduduk sebanyak 519.400 jiwa (2005). Dengan memiliki angka kepadatan penduduk sebanyak 146 jiwa/km². County ini berpusat di Truro.

Letak Cornwall di Inggris
Letak Cornwall di Inggris

Cornwall memiliki bahasa sendiri yang disebut sebagai bahasa Kernow.

Daftar kota

  • Bodmin
  • Bude
  • Camborne
  • Falmouth
  • Fowey
  • Hayle
  • Helston
  • Launceston
  • Liskeard
  • Looe
  • Lostwithiel
  • Newquay
  • Padstow
  • Penryn
  • Penzance
  • Redruth
  • Saltash
  • St Austell
  • St Ives
  • Torpoint
  • Truro
  • Wadebridge

Lihat juga

Pranala luar

🔥 Top keywords: Liga Champions UEFAPiala Asia U-23 AFC 2024YandexAmicus curiaeHalaman UtamaDuckDuckGoIstimewa:PencarianFacebookTanda titik duaJepangManchester City F.C.TwitterReal Madrid C.F.KleopatraLiga Champions UEFA 2023–2024Kualifikasi Piala Asia U-23 AFC 2024FC Bayern MünchenBerkas:Youtube logo.pngYouTubeMinal 'Aidin wal-FaizinSiksa Kubur (film)Gunung RuangFC BarcelonaFree FireAhmad Muhdlor AliIndonesiaXXNXXIranCerezo OsakaBadarawuhi Di Desa PenariBaratPersija JakartaDubaiMadridInstagramTikTokAnjungan tunai mandiriTim nasional sepak bola Indonesia