Kesadaran kelas

(Dialihkan dari Kesadaran golongan)

Dalam Marxisme, kesadaran kelas adalah seperangkat keyakinan yang dianut seseorang mengenai kelas sosial atau peringkat ekonominya dalam masyarakat, struktur kelasnya, dan kepentingan kelasnya.[1][2] Menurut Karl Marx, kesadaran inilah yang merupakan kunci untuk memicu sebuah revolusi yang akan "menciptakan kediktatoran proletariat, mengubahnya dari kelompok masyarakat yang tidak memiliki harta dan berpenghasilan menjadi kelas penguasa".[3]

Lihat pula

Referensi