Arak ular

Arak ular (蛇酒, pinyin: shéjiǔ; rượu rắn dalam bahasa Vietnam) adalah minuman beralkohol yang dibuat dengan cara memasukkan ular ke dalam arak nasi atau alkohol biji-bijian. Minuman tersebut pertama kali tercatat dikonsumsi di Tiongkok pada masa dinasti Zhou Barat dan dianggap sebagai ramuan yang penting dan dapat menyegarkan kembali orang yang meminumnya menurut pengobatan tradisional Tionghoa.[1] Arak ular dapat ditemui di Tiongkok, Vietnam dan seluruh Asia Tenggara.

Sebotol arak ular yang diprotet di kota Tiongkok selatan Guangzhou
Ular adalah salah satu varietas rượu thuốc di Vietnam. Botol di sebelah kiri adalah arak kobra (Rượu rắn)
Arak kalajengking dan ular

Referensi

🔥 Top keywords: Liga Champions UEFAPiala Asia U-23 AFC 2024YandexAmicus curiaeHalaman UtamaDuckDuckGoIstimewa:PencarianFacebookTanda titik duaJepangManchester City F.C.TwitterReal Madrid C.F.KleopatraLiga Champions UEFA 2023–2024Kualifikasi Piala Asia U-23 AFC 2024FC Bayern MünchenBerkas:Youtube logo.pngYouTubeMinal 'Aidin wal-FaizinSiksa Kubur (film)Gunung RuangFC BarcelonaFree FireAhmad Muhdlor AliIndonesiaXXNXXIranCerezo OsakaBadarawuhi Di Desa PenariBaratPersija JakartaDubaiMadridInstagramTikTokAnjungan tunai mandiriTim nasional sepak bola Indonesia