Lumba-lumba umum

Lumba-lumba umum (Delphinus delphis) adalah cetacea yang paling umum ditemukan di dunia, dengan populasi global yang berjumlah sekitar 6 juta ekor.[3] Meski begitu, ditambah dengan nama umumnya, Lumba-lumba umum tidak dianggap sebagai lumba-lumba arketipe, dengan gelar itu cocok untuk lumba-lumba hidung botol karena kemunculannya di beragam jenis media dan akuarium yang membuatnya terkenal. Namun, lumba-lumba umum terkadang digambarkan pada budaya dan kesenian Romawi Kuno dan Yunani Kuno. Salah satu yang paling terkenal adalah sebuah mural yang dilukis oleh Peradaban Minoa.[4]

Lumba-lumba umum
Delphinus delphis
Ukuran dibandingkan dengan manusia rata-rata
Status konservasi
Risiko rendah
IUCN134817215
Taksonomi
KladBilateria
$0Nephrozoa
SuperfilumDeuterostomia
FilumChordata
$0Olfactores
SubfilumVertebrata
InfrafilumGnathostomata
MegaclassOsteichthyes
SuperkelasSarcopterygii
KladDipnotetrapodomorpha
KladTetrapodomorpha
SuperkelasTetrapoda
KladReptiliomorpha
KladAmniota
KladSynapsida
KladEupelycosauria
KladSphenacodontia
KladSphenacodontoidea
KladTherapsida
KladEutheriodontia
KladCynodontia
KladEpicynodontia
KladEucynodontia
KladProbainognathia
KladMammaliamorpha
KladMammaliaformes
KelasMammalia
SubkelasTheria
InfrakelasPlacentalia
KladExafroplacentalia
MagnorderBoreoeutheria
SuperordoLaurasiatheria
KladScrotifera
KladFerungulata
KladPanKladEuungulata
KladEuungulata
SuperordoParaxonia
OrdoArtiodactyla
KladArtiofabula
KladCetruminantia
KladCetancodontamorpha
UpaordoWhippomorpha
KladCetaceamorpha
InfraordoCetacea
ParvorderOdontoceti
KladDelphinida
SuperfamiliDelphinoidea
FamiliDelphinidae
SubfamiliDelphininae
GenusDelphinus
SpesiesDelphinus delphis
Linnaeus, 1758
Tata nama
Sinonim takson
  • Delphinus albimanus Peale, 1848
  • Delphinus algeriensis Loche, 1860
  • Delphinus capensis Gray, 1828
  • Delphinus delphus Linnaeus, 1758
  • Delphinus forsteri Gray, 1846
  • Delphinus fulvifasciatus Wagner, 1846
  • Delphinus fulvofasciatus True, 1889
  • Delphinus janira Gray, 1846
  • Delphinus loriger Wiegmann, 1846
  • Delphinus marginatus Lafont, 1868
  • Delphinus novaezealandiae Gray, 1850
  • Delphinus novaezeelandiae Wagner, 1846
  • Delphinus novaezelandiae Quoy & Gaimard, 1830
  • Delphinus vulgaris Lacépède, 1804
  • Delphinus zelandae Gray, 1853
Subspesies
  • D. d. delphis
  • D. d. bairdii
  • D. d. ponticus
  • D. d. tropicalis
Distribusi

      Range of common dolphin

Spesies ini adalah satu-satunya anggota genus Delphinus. Lumba-lumba umum tergolong ke subfamili Dephininae, membuatnya berkerabat dekat ke tiga spesies berbeda lumba-lumba hidup botol, lumba-lumba bungkuk, lumba-lumba loreng, lumba-lumba spinner, lumba-lumba clymene, lumba-lumba totol, lumba-lumba Fraser, lumba-lumba tucuxi dan lumba-lumba guiana.[5] Lumba-lumba umum awalnya dikategorikan menjadi dua spesies berbeda (sekarang dianggap sebagai ekotipenya), yaitu lumba-lumba umum paruh-pendek dan lumba-lumba umum paruh-panjang. Namun, bukti baru-baru ini telah menunjukkan bahwa banyak populasi lumba-lumba umum paruh-panjang di seluruh dunia tidak berkerabat dekat dengan satu sama lain, dan biasanya berasal dari leluhur paruh-pendek, serta tidak selalu memiliki ciri turunan bersama. Dengan alasan ini, mereka tidak lagi dianggap sebagai spesies yang berbeda.[6]

Referensi