Lompat ke isi

Permainan video multipemain

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Permainan video multipemain atau permainan pemain rangkap (bahasa Inggris: multiplayer video game) merupakan mode dari permainan video di mana lebih dari satu pemain bisa bermain dalam suatu lingkungan permainan pada waktu yang sama. Berbeda dengan permainan mode pemain tunggal (single player) yang menghadapkan pemain dengan tantangan yang sudah dirancang sebelumnya atau lawan yang dikendalikan kecerdasan buatan (yang tidak memiliki kelenturan pikiran manusia), mode pemain rangkap membolehkan interaksi dari para pemain baik dari permainan, atau mengawasi kegiatan pemain lain. Permainan dengan pemain rangkap biasanya menggunakan teknologi jejaring internet untuk bisa bermain bersama antara jarak jauh. Beberapa contoh permainan pemain rangkap yang muncul pada abad ke-20 adalah Tennis For Two (1958), Pong (1972), Spacewar! (1962),[1] dan Astro Race (1973).[2]

Referensisunting sumber

Pranala luarsunting sumber

  • "What is Online Games". igi-global.com (dalam bahasa bahasa Inggris). Diakses tanggal 24 September 2017. 


🔥 Top keywords: Liga Champions UEFAPiala Asia U-23 AFC 2024YandexAmicus curiaeHalaman UtamaDuckDuckGoIstimewa:PencarianFacebookTanda titik duaJepangManchester City F.C.TwitterReal Madrid C.F.KleopatraLiga Champions UEFA 2023–2024Kualifikasi Piala Asia U-23 AFC 2024FC Bayern MünchenBerkas:Youtube logo.pngYouTubeMinal 'Aidin wal-FaizinSiksa Kubur (film)Gunung RuangFC BarcelonaFree FireAhmad Muhdlor AliIndonesiaXXNXXIranCerezo OsakaBadarawuhi Di Desa PenariBaratPersija JakartaDubaiMadridInstagramTikTokAnjungan tunai mandiriTim nasional sepak bola Indonesia