Provinsi di Laos
artikel daftar Wikimedia
Laos dibagi menjadi 16 provinsi (Laos ແຂວງ, khoeng) dan 1 prefektur (kampheng nakhon) beserta munisipalitas ibu kota (ນະຄອນຫຼວງ, nakhon louang). Zona administratif khusus (ເຂດພິເສດ, khet phiset) Xaisomboun dibentuk pada tahun 2006.
- Attapeu
- Bokeo
- Bolikhamsai
- Champasak
- Houaphanh
- Khammouan
- Louang Namtha
- Luang Prabang
- Oudomxay
- Phongsaly
- Xaignabouli
- Salavan
- Savannakhet
- Sekong
- Prefektur Vientiane and Ibu kota Vientiane *
- Vientiane
- Xiangkhoang
- * munisipalitas
Provinsi-provinsi tersebut kemudian dibagi menjadi distrik (muang) dan desa (baan).
Lihat pula
Pranala luar
- (Inggris) Artikel di CityMayors.com
- (Inggris) Provinsi di Laos Diarsipkan 2011-07-13 di Wayback Machine.