Hindustan

wilayah historis

Hindustan () adalah nama lain dari negara yang disebut India.

Hindu-Stan berasal dari dua kata yaitu Hindu dan Stan yang berarti "Tanah Hindu" atau "Bangsa/wilayah para Hindu". Kata "Hindu" mengacu pada asal kata "Indus" yang mengawali penamaan "India", "Indo" dan "Hindu", dan kata "Stan" yang berarti "Tanah" atau "Bangsa". Jadi, makna dari kata "Hindustan" itu berarti: "Tanah para Hindu" yang menjadi nama lain dari bangsa India.

Hal ini juga sebagai referensi penamaan bangsa-bangsa lain yang diakhiri dengan kata "Stan" seperti; Pakistan, Uzbekistan, Kazakhstan, Kyrgyzstan, Turkmenistan, dll.

Contohnya, dari kata nama negara: Kazakhstan dapat diartikan sebagai: "Tanah para Kazakh" atau secara harafiah: "Tanah para orang/bangsa Kazakh" yang juga mengandung dari dua kata; "Kazakh" dan "Stan".

Lihat pula

🔥 Top keywords: Liga Champions UEFAPiala Asia U-23 AFC 2024YandexAmicus curiaeHalaman UtamaDuckDuckGoIstimewa:PencarianFacebookTanda titik duaJepangManchester City F.C.TwitterReal Madrid C.F.KleopatraLiga Champions UEFA 2023–2024Kualifikasi Piala Asia U-23 AFC 2024FC Bayern MünchenBerkas:Youtube logo.pngYouTubeMinal 'Aidin wal-FaizinSiksa Kubur (film)Gunung RuangFC BarcelonaFree FireAhmad Muhdlor AliIndonesiaXXNXXIranCerezo OsakaBadarawuhi Di Desa PenariBaratPersija JakartaDubaiMadridInstagramTikTokAnjungan tunai mandiriTim nasional sepak bola Indonesia